Strategi Peningkatan Sistem Informasi dalam Peningkatan Manajemen Data Organisasi di KPU Ponorogo

Alfira Sholma Risqi, Ahmad Mutakhin, Qhori Amara Putri, Ananda Prabandari, Fery Setiawan

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk memperbaharui software Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Ponorogo, untuk mencapai kerja cepat, efektif, dan efisien dalam proses data calon pemilihan umum. Metode yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Pengumpulan data diperoleh dari wawancara semi terstruktur dengan melibatkan informan utama, observasi dan dokumentasi. Komisi pemilihan umum kabupaten Ponorogo merupakan suatu pemerintahan kabupaten yang bertanggung jawab kepada bupati Ponorogo. Saat ini manajemen sumber daya manusianya terbilang cukup baik, namun hanya saja ada beberapa pegawai yang kerjanya masih lamban dan ada permasalahan maka akan menjadi perselisihan dibelakang. Sebagai atasan yang mempunyai pegawai, seharusnya mengawasi pegawainya dengan baik. Selain itu sudah selayaknya pegawai menjadi suatu yang perlu untuk diperhatikan, maka pembekalan pengetahuan kepada pegawai cara manajemen yang baik juga sangat diperlukan, sebagai basic knowladge mereka. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pegawai Komisi Pemilihan Umum masih kurang dalam kinerjanya, masih banyak karyawan yang kurang mengerti dengan adanya era digital, dan masih banyak pegawai yang mengerjakan dengan cara manual.

Keywords


Komisi Pemilihan Umum; Software; Manajemen

Full Text:

PDF

References


Adinugroho, A. C., Fauzi, M. O., Prasetyoningsih, N., & Wardana, F. O. (2022). Dinamika Money Politik Pada Pelaksanaan Pemilihan Umum Di Kabupaten Ponorogo. Perspektif, 11(2), 615–624. https://doi.org/10.31289/perspektif.v11i2.6016

Dion Eko Valentino, S.S., M.Kom. (2016). Analisis Perencanaan Strategis Sistem Informasi. Tematik, 3(2), 80–91. https://doi.org/10.38204/tematik.v3i2.86

Haming, N., Lestanti, S., & Nur Budiman, S. (2021). Aplikasi Pengelolaan Surat Keluar Menggunakan Sequential Search Dan Selection Sort Pada Kpu Kota Blitar. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 6(1), 17–25. https://doi.org/10.36040/jati.v6i1.4291

M. YUSUF A.R. (2010). DALAM PENDIDIKAN POLITIK Peran Komisi Pemilihan Umum. GaneÇ Swara, 4(1), 13–16.

Malau, Y., & Nurjaman, A. (2018). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pegawai Berprestasi Di Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bogor. Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI (JTK), 4(1), 66–73. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ jtk/article/view/2416/1906. Diakses tanggal 03-08-2020

Mutia Haryanti, S. S. F. N. A. (2017). Sistem Informasi Pengarsipan Dan Pelayanan Informasi Publik Pada Kpu Kota Magelang. Jurnal Transformasi, 12(1), 24–32.

Participation, P., Voters, O. F., In, D., Jambon, V., Ponorogo, D., & Of,

R. (2017). Partisipasi Politik Pemilih Difabel Di Desa Sidoharjo Kecamatan Jambon Kabupaten Ponorogo Dalam Political Participation of Voters Disabilities in Sidoharjo Village Jambon District Ponorogo Regency of Simultaneous. December 2016, 391–408.

Pulungan, M. C., Rahmatunnisa, M., & ... (2020). Strategi Komisi Pemilihan Umum Kota Bekasi Dalam Meningkatkan Partisipasi Pemilih Pada Pemilu Serentak Tahun 2019. POLITEA:Jurnal Politik Islam, 3(2), 251–272. https://journal.uinmataram.ac.id/index.php/politea/article/view/2439

Purba, S. D., Ginting, B. B., & Informatika, A. (2021). PELATIHAN MICROSOFT OFFICE PADA PEGAWAI KANTOR KPU MEDAN Kamson Sirait , Jonas Franky R . Panggabean * , Leliana Harahap , Jontinus Manullang ,. 1(2), 114–118.

Wibowo, A., & Susanto, B. (2016). Pengembangan Sistem Informasi Website KPU Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 2(2), 231–243. https://doi.org/10.28932/jutisi.v2i2.471




DOI: http://dx.doi.org/10.54144/jadbis.v10i3.8650

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Administrasi Bisnis FISIPOL UNMUL

 

3rd Floor, Faculty of Social and Political Siences
Department of Bussines Administration 
Jl. Muara Muntai Kampus Gn. Kelua Samarinda 75411
Phone: +62 812 18880540
E-Mail: jadbis@fisip.unmul.ac.id
 

Creative Commons License
Jurnal Administrasi Bisnis FISIPOL UNMUL by http://e-journals.unmul.ac.id/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.