Pengaruh Rasio Profitabilitas, Rasio Likuiditas dan Rasio Solvabilitas terhadap Financial Distress pada Perusahaan Sub Sektor Transportasi dan Logistik Periode 2017-2021

Laura Viviana Ardiansyah Iryanto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio profitabilitas, rasio likuiditas, dan rasio solvabilitas terhadap financial distress pada perusahaan sub sektor transportasi dan logistik. Jenis penelitian ini ialah penelitian asosiatif kausal. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah teknik dokumentasi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini ialah dengan menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh sebanyak 9 perusahaan sub sektor trasnportasi dan logistik periode 2017-2021 dengan total data pengamatan sebanyak 45 data. Teknik analisis data yang digunakan ialah menggunakan analisis regresi linier berganda dengan alat bantu software SPSS 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rasio profitabilitas, rasio likuiditas, dan rasio solvabilitas secara simultan berpengaruh signifikan terhadap financial distress. Hasil pengujian secara parsial menunjukkan bahwa rasio profitabilitas berpengaruh tidak signifikan terhadap financial distress, sedangkan rasio likuiditas dan rasio solvabilitas berpengaruh  signifikan terhadap financial distress.


Keywords


rasio profitabilitas; rasio likuiditas; rasio solvabilitas; financial distress;

References


Adytia, N. D., & Nursito. (2021). Current ratio , debt to equity ratio. Journal of Economic, Business and Accounting, 4(2), 1–10.

Asfali, I. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, Aktivitas, Pertumbuhann Penjualan terhadap Financial Distress Perusahaan Kimia. Jurnal Ekonomi Dan Manajemen, 20(2), 56–66.

Ayu, A. S., Handayani, S. R., & Topowijono, T. (2017). PENGARUH LIKUDITAS, LEVERAGE, PROFITABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP FINANCIAL DISTRESS Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2015. Jurnal Administrasi Bisnis, 43(1), 138–147.

Bakhri, S., Listyaningsih, E., & Nurbaiti. (2018). Pengaruh Likuiditas Dan Profitabilitas Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Transportasi. Jurnal Riset Akuntansi Dan Manajemen, 7(1), 40–47.

Dewi, N. L. P. A., Endiana, I. D. M., & Arizona, I. P. E. (2019). Pengaruh Rasio Likuiditas, Rasio Leverage, dan Rasio Profitabilitas terhadap Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur. 9–25.

djkn.kemenkeu.go.id. (2022). Pemulihan Perekonomian Indonesia Setelah Kontraksi Akibat Pandemi Covid-19. https://www.djkn.kemenkeu.go.id/kpknl-banjarmasin/baca-artikel/14769/Pemulihan-Perekonomian-Indonesia-Setelah-Kontraksi-Akibat-Pandemi-Covid-19.html

Erayanti, R. (2019). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas dan Leverage terhadap Prediksi Financial Distress. Jurnal Riset Akuntansi & Perpajakan (JRAP), 6(01), 38–51. https://doi.org/10.35838/jrap.v6i01.393

Fernandes, N. (2020). Economic effects of coronavirus outbreak ( COVID-19 ) on the world economy Nuno Fernandes Full Professor of Finance IESE Business School Spain. SSRN Electronic Journal, ISSN 1556-5068, Elsevier BV, 0–29.

Fitri, R. A., & Syamwil. (2020). Pengaruh Likuiditas, Aktivitas, Profitabilitas dan LeverageTerhadap Financial Distress. EcoGen, 3(1), 134–143.

Harjito, D. A., & Martono. (2014). Manajemen Keuangan (2nd ed.). Penerbit Ekonisia.

Hawaria, S. (2018). Pengaruh Rasio Likuiditas terhadap Financial Distress Perusahaan Sub Sektor Transportasi yang terdaftar di BEI. 1592141014.

Irfrianto, I. (2015). Pengaruh Price Earning Ratio (PER), Net Profit Margin (NPM), dan Return On Equity (ROE) terhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Telekomunikasi pada Bursa Efek Indonesia, eJournal Administrasi Bisnis. Jurnal Administrasi Bisnis, 3(2), 416-429.

Kisman, Z., & Krisandi, D. (2019). How to Predict Financial Distress in the Wholesale Sector: Lesson from Indonesian Stock Exchange. Journal of Economics and Business, 2(3), 569–585. https://doi.org/10.31014/aior.1992.02.03.109

Kristanti, F. T. (2019). Financial Distress. Inteligensia Media.

Libby, R., Libby, P. A., & Short, D. G. (2008). Akuntansi Keuangan. Penerbit Andi.

Platt, H., & Platt, M. (2006). Understanding Differences Between Financial Distress and Bankruptcy. Review of Applied Economics, 2(2), 141–157. http://www.lincoln.ac.nz/Documents/Commerce/RAE/2006 I/1-Harlan D Platt.pdf

PP No 21 Tahun 2020. (2020). Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2020 tentang Pembatasan Sosial Berskala Besar Dalam Rangka Percepatan Penanganan Coronavirus Disease 2019/COVID-19.

Priyatno, D. (2013). Analisis Korelasi, Regresi dan Multivariate dengan SPSS. Penerbit Gava Media.

Putra, A. R., & Rinaldo, J. (2020). Analisis Pengaruh Rasio Likuiditas dan Solvabilitas terhadap Profitabilitas Pada PT Garuda Indonesia. 2, 323–338.

Rudianto, S. S. (2015). Akuntansi Manajemen. Penerbit Erlangga.

Sari, R. P. Y. (2021). Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Financial Distress Pada Bank Umum Syariah. Fidusia : Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 4(2), 159–172. http://fe.ummetro.ac.id/ejournal/index.php/JPK/article/view/651/421

Silalahi, H. R. D., Kristanti, F. T., & Muslih, M. (2018). Pengaruh Rasio Keuangan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kondisi Kesulitan Keuangan (Financial Distress) Pada Perusahaan Sub-Sektor Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2013-2016. E-Proceeding of Management, 5(1), 796–802.

Suartini, S., & Hari, S. (2017). Analisis Laporan Keuangan (M. W. Media (ed.)).

Sudana, I. M. (2015). TEORI DAN PRAKTIK MANAJEMEN KEUANGAN PERUSAHAAN (N. I. Sallama (ed.); 2nd ed.). Penerbit Erlangga .

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Penerbit Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Statistika Untuk Penelitian. Penerbit Alfabeta.

Sugiyono, D. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Tindakan. Penerbit Alfabeta.

Sulindawati, N. L. G. E., Yuniarta, G. A., & Purnamawati, I. G. A. (2018). Manajemen Keuangan (P. R. Persada (ed.)).




DOI: http://dx.doi.org/10.54144/jadbis.v12i1.11892

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Administrasi Bisnis FISIPOL UNMUL

 

3rd Floor, Faculty of Social and Political Siences
Department of Bussines Administration 
Jl. Muara Muntai Kampus Gn. Kelua Samarinda 75411
Phone: +62 812 18880540
E-Mail: jadbis@fisip.unmul.ac.id
 

Creative Commons License
Jurnal Administrasi Bisnis FISIPOL UNMUL by http://e-journals.unmul.ac.id/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.