HUBUNGAN HIPERTENSI DENGAN KUALITAS HIDUP PADA LANSIA DI WILAYAH PUSKESMAS LEMPAKE SAMARINDA

Fauziah Putri Chatamy, Fadillah Hana Hafifah, Elsa Syafira Hidayah, Laily Mulyani, Winda Wahyuni, Rita Yuliana, Muhammad Khairul Nuryanto

Abstract


Hipertensi merupakan salah satu penyakit tidak menular yang sering diderita oleh lansia dan dapat mempengaruhi kualitas hidup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan hipertensi dengan kualitas hidup pada lansia di wilayah Puskesmas Lempake Samarinda. Penelitian ini bersifat analitik observasional dengan pendekatan cross sectional yang dilakukan pada bulan Agustus 2023. Data diperoleh dari 56 lansia berusia antara 60-84 tahun yang diambil dengan teknik consecutive sampling di Posyandu Lempake Samarinda. Penelitian ini menggunakan tensimeter dan kuesioner EuroQol 5-Dimension. Hasil penelitian ini didapatkan hipertensi dan kualitas hidup tidak memiliki hubungan yang bermakna (p= 0,108) dengan uji Chi-square. Berdasarkan hasil penelitian ini disimpulkan bahwa tidak ada hubungan antara hipertensi dengan kualitas hidup lansia di wilayah Puskesmas Lempake Samarinda.


Full Text:

Untitled

References


Alfariki, L. . Gambaran Kualitas Hidup Lansia dengan Hipertensi di Indonesia: Sistematic Review. J. Ilm. Ilmu Keperawatan (2021).

Kementerian Kesehatan RI. Laporan Riskesdas Provinsi Kalimantan Timur. Lap. Provinsi Kalimantan Timur RISKESDAS 2018 61–65 (2018).

Kemenkes RI. Hasil Riset Kesehatan Dasar Tahun 2018. Kementrian Kesehat. RI 53, 1689–1699 (2018).

Nopitasari, B. L., Rahmawati, C. & Mitasari, B. Tingkat Kualitas Hidup Pasien Hipertensi di Puskesmas Gunung Sari Kabupaten Lombok Barat. Lumbung Farm. J. Ilmu Kefarmasian 2, 121 (2021).

Sari, A., Yuni Lestari, N. & Aryani Perwitasari, D. Validasi ST European Quality OF Life-5 Dimensions (EQ-5D) Versi Indonesia Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Kotagede II Yogyakarta. Pharmaciana 5, (2015).

Trevisol, D. J., Moreira, L. B., Kerkhoff, A., Fuchs, S. C. & Fuchs, F. D. Health-related quality of life and hypertension: a systematic review and meta-analysis of observational studies. J. Hypertens. 29, 179–188 (2011).

Zawawi, W. O. M., Kusadhiani, I. & Siahaya, P. G. Hubungan Kejadian Hipertensi dengan Kualitas Hidup Penduduk Lanjut Usia di Wilayah Kerja Puskesmas Rijali Desa Batu Merah Kota Ambon Maluku. J. Kesehat. Andalas 11, 139 (2023).

Indonesia, M. K. R. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 79 Tahun 2014 Tentang Penyelenggaraan Pelayanan Geriatri di Rumah Sakit. Menteri Kesehat. Republik Indones. 171, 727–735 (2014).

Sunarwan, Q. N., Wijayanti, E. T. & Mudzakkir, M. Efektivitas Kompres Hangat terhadap Rasa Nyaman pada Penderita Hipertensi di Rumah Sakit Umum Lirboyo Kota Kediri. Pros. Semin. Nas. Kesehatan, Sains dan Pembelajaran 2, 324 – 329–324 – 329 (2022).

Insana, M. Gangguan Rasa Nyaman Pada Pasien Hipertensi. J. Keperawatan Suaka Insa. 3, 1–9 (2018).




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jkm.v11i1.12859

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Jurnal Kedokteran Mulawarman

Creative Commons License
Jurnal Kedokteran Mulawarman by Faculty of Medicine Mulawarman University is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.