PEMBINAAN SUMBER DAYA APARATUR DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK DI KANTOR CAMAT TENGGARONG KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA (STUDI IMPLEMENTASI PERATURAN PEMERINTAH NO. 42 TAHUN 2004)
Abstract
Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis implementasi pembinaan sumber daya aparatur dalam meningkatkan pelayanan publik di Kantor Camat Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara berdasarkan Peraturan Pemerintah No 42 Tahun 2004 tentang Pembinaan Korps dan Kode Etik Pegawai Negeri Sipil. Fokus penelitian meliputi : Pendidikan dan Pelatihan, Pendisplinan kerja pegawai, pengembangan karier, dan pemberian penghargaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembinaan sumber daya aparatur secara implementatif yang dilakukan Camat Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara melalui pendidikan dan pelatihan, penegakan disiplin kerja, dorongan dalam pengembangan karier pegawai, dan pemberian penghargaan meskipun belum optimal tetapi pembinaan yang dilakukan melalui beberapa instrument pembinaan tersebut telah menunjukkan hasil cukup baik dan memberikan kontribusi yang berarti untuk menunjang kelancaran layanan pada publik. Pembinaan yang dilakukan tersebut, selain dapat meningkatkan keterampilan dan keahlian aparatur juga dapat memperbaiki sikap dan perilaku aparatur dalam upaya meningkatkan pelayanan pada masyarakat.
Full Text:
PDFReferences
Atmosudirjo, Prajajudi, 1973. “Pendidikan Administrasi Negara di Indonesia”. Administrator, No. 9.
Amstrong, Michael, 1994. Performance Management, Kugan Pentoville, London.
Branen, Julia, 1997. Memadu Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.
Darwin Muhadjir, 1995. “Implementasi Kebijakan” Makalah dalam Penelitian Analisis Kebijakan Sosial, Pusat Penelitian Kependudukan UGM, Yogyakarta.
Davis, Keith & Jhon W. Newtron, 1993. Organizational Behavior: Human Behavior at Work, Nineth Edition, McGraw-Hill Inc, New York.
Djojowadono, Soempomo, 1974. PEran Ilmu Administrasi dalam Pembangunan, Makalah dalam Simposium ILmu Administrasi, Malang.
Dwiyanto, Agus, 2002. Reformasi Birokrasi Publik Di Indonesia, Pusat Studi Kependudukan dan Kebijakan Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.
Emmerji, Louis, 1994. Decentraization The Territorial Dimensions of the State, Sage Publication, London.
Etzioni, Amitai, 1992. Organisasi-organisasi Modern, Terjemahan Suryatim, Penerbit UI, Jakarta.
Gibson, James L., John Ivancevich, James H. Donnelly, Jr., 1997. Organizations, Ricard D. Irwin, Chicago.
Gomes, J.B. And Park SH, 1997 “Interorganizational Links”. Academy of Management Jurnal, vol 40 (3) pp 673-696.
Hersey, Paul and Kenneth H. Blanchard, 1993. Management of Organizational Behavior: Utilizing Human Resources, Sixth Edition, Prentice-Hall International Edition, Inc. Englewood Cliffs, New Jersey.
Horwitz, Frank M. and Mark A. Neville, 1996. Organization Design for service Ecellence: A Review of the Literature, Human Resources Management, Winter 1996, Vol. 35, Number 4.
Klinger, E. Donald and John Nalbandian, 1995. Public Personel Manajemen: Contents and Strategies, Prentice-Hall, Englewood Cliffs, New Jersey.
Koswara, E, 1986. Motivasi, Teori dan Penelitiannya, Angkasa, Bandung.
Levine, Charles H, B. Guy Peters and Frank J. Thompson, 1990. Public Administration Challnegers Choices, Consequences, Scott, Foresman Little. Glenview, Ilinois, USA.
Martoyo, Susilo, 2002. Manajemen Sumberdaya Manusia, BPFE-UGM, Yogayakarta.
Maslow, Abraham H, 1974. Motivation and Personality, Harper & Brother, New York.
Osborne David and Ted Gaebler, 1992. Reinventing Government: Haw The Enterpreneurial Sprit is Transforming The Public Sector, Adision Wesley Publishing Company Inc, Massachusetts.
Peters, Tom, 1993. Creating A Government That Works Better and Cost Less: The Report og The National Performance Review, Penguin Books USA Inc, New York.
Santoso, Priyo Budi, 1995. Birokrasi Pemerintah Orde Baru: PErspektif Kultural dan Struktural, Cet Kedua, PT Raja GRafindo PErsada, Jakarta.
Sluyter, Gary V. 1998. Improving Organizational Performance. A Practical Guidebook for The Human Service Field, Sage Publications, London.
Steward, Alien Mitchell, 1994. Empowering People. Pitman Publishing, London.
Thoha. Miftah dan Dharma, 1999. Menyoal Birokrasi Publik, Balai Pustaka, Jakarta.
Tjiptoherjoanto, Prijono, 1996. Kualitas SDM di Sektor Pemerintahan, MAnajemen pembangunan, No. 17/V/Oktober.
DOI: http://dx.doi.org/10.52239/jar.v1i3.486
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Jurnal Administrative Reform (JAR)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Jurnal Administrative Reform (JAR)
pISSN: 2337-7542 | eISSN: 2615-6709
Organized and Published by Magister Administrasi Publik - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Mulawarman
W : http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JAR/
E : jurnal.adm.reform@unmul.ac.id
Jurnal Administrative Reform (JAR) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.