Pengembangan Aplikasi Antrian Online MAL Pelayanan Publik Samarinda

Eko Junirianto, Deviana Sely Wita

Abstract


Samarinda merupakan ibu kota Provinsi Kalimantan Timur mempunhyai beberapa masalah pada bagian pelayanan masyarakat. Masalah ini dikarenakan banyaknya antrian di loket-loket pelayanan apalagi yang berkaitan dengan hajat hidup masyarakat seperti perijinan usaha, pelayanan BPJS , catatan sipil, dan sebagainya. Aplikasi antrian online mal pelayanan publik ini nantinya dapat digunakan di SKPD manapun yang memerlukan semacam ini. Diharapkan penelitian ini dapat menerapkan Sistem Antrian Online dalam mendukung pelayanan masyarakat di Mal Pelayanan Publik Kota Samarinda. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat diantaranya dapat membantu Pemerintah dalam proses pelayanan kepada masyarakat secara efektif, efisien dan terukur


Keywords


sistem informasi;android, antrian online;mal pelayanan publik;smart city;java;laravel;

Full Text:

PDF

References


Chintya, I. (2015). Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sisitem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Kinerja Instansi Pemerintah di Kota Solok (Studi pada SKPD Kota Solok). Jurnal Akuntansi, 1–14.

Junirianto, E., Studi, P., Rekayasa, T., Lunak, P., Pertanian, P., Samarinda, N., & Informatika, P. S. (2019). Pengembangan Aplikasi Antrian Online Realtime Samarinda. Sebatik 23, 23(2), 513–516. https://doi.org/index.php/sebatik/article/view/807/223

Lubis, H., Nirmala, I. D., & Nugroho, S. E. (2020). Perancangan Sistem Informasi Antrian Online Pasien RS. Seto Hasbadi menggunakan SMS Gateway Berbasis Android. Jurnal Algoritma, 16(2), 79–91. https://doi.org/10.33364/algoritma/v.16-2.79

Nugraha, J. T. (2018). E-Government Dan Pelayanan Publik (Studi Tentang Elemen Sukses Pengembangan E-Government Di Pemerintah Kabupaten Sleman). Jurnal Komunikasi Dan Kajian Media, 2(1), 32–42.

Safaat, ‪Nazruddin. (2015). Berbagai Implementasi dan Pengembangan Aplikasi Mobile Berbasis Android. Bandung: Informatika.‬

Sari, M. E. P. (2018). Peran Pemerintah Dalam Penyediaan Akses Pelayanan Publik. Jurnal Trias Politika, 2(1), 1–12.

Siswidiyanto, Munif, A., Wijayanti, D., & Haryadi, E. (2020). Sistem Informasi Penyewaan Rumah Kontrakan Berbasis Web Dengan Menggunakan Metode Prototype. Jurnal Interkom, 15(1), 18–25. https://doi.org/10.35969/interkom.v15i1.67

Susanto, F. (2018). Sistem informasi pengolahan data pasien pada puskesmas abung pekurun menggunakan metode prototype. Jurnal Mikrotik, 8(1), 65–73. Retrieved from https://ojs.ummetro.ac.id/index.php/mikrotik/article/view/751/552

Umam, U., & Adianto. (2020). Efektivitas Mal Pelayanan Publik (MPP) Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi dalam Pelaksanaan Pelayanan Publik. Jurnal Humaniora, 4(April), 74–87.

Yudhanto, Y. & W. A. (2018). Mudah Membuat dan Berbisnis Aplikasi Android dengan Android Studio. In Kompas Gramedia.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jim.v15i2.3117

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Informatika Mulawarman : Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer

Editor Informatika Mulawarman Address:
ISSN 1858-4853 (Print) | ISSN 2597-4963 (Online)

Published by: Mulawarman University
Managed by : Informatika Department
Jalan Sambaliung No.9 Sempaja Selatan Samarinda Utara,
Kalimantan Timur 75117
 - Indonesia
E-mail: jim.unmul@gmail.com
OJS: http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM
Contact Person: Gubtha Mahendra Putra

 Creative Commons License

Informatika Mulawarman by http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Under the CC BY-SA license, authors and other users are able to reprint, distribute or use the material for commercial purposes so long as they give attribution to the journal Informatika Mulawarman and license the republished material under the same license.