Rancang Bangun E-Voting Dengan Menggunakan Keamanan Algoritma Rivest Shamir Adleman (RSA) Berbasis Web (Studi Kasus : Pemilihan Ketua Bem Fmipa)

Muhammad Ridwan, Zainal Arifin, Yulianto Yulianto

Abstract


E-voting adalah suatu sistem pemilihan dimana data dicatat, disimpan dan diproses dalam bentuk informasi digital. Dengan kata lain, e-voting merupakan pemungutan suara yang proses pelaksanaannya mulai dari pendaftaraan pemilih, pelaksanaan pemilihan, perhitungan suara dan pengiriman hasil suara dilaksanakan secara elektonik (digital) (Rokhman A, 2011). Namun kepercayaan masyarakat terhadap e-voting masih rendah. Hal ini disebabkan akan ketakutan masyarakat akan manipulasi hasil perolehan setiap kandidat. Untuk itu perlu dibuat sebuah sistem yang dapat menjamin akurasi hasil e-voting, integritas data ketika melakukan pengiriman hasil voting dari pemilih ke sistem, dan memvalidasi pemilih yang sesungguhnya dalam penerimaan hasil voting. Pada penelitian ini, penulis menerapkan metode keamanan RSA yaitu public key dan private key, untuk melakukan verifikasi. Aplikasi e-voting dibangun dengan bahasa pemrograman PHP, serta memanfaatkan database MySQLi sebagai database server. Dari hasil pengujian yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa sistem dapat bekerja dengan baik, dapat memvalidasi pemilih dan memverifikasi hasil voting apakah mengalami perubahan selama pengiri man.


Keywords


e-voting; RSA; public key; private key;

Full Text:

PDF

References


Azhari, R. 2005. E-Voting, Jurnal Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Indonesia, Jakarta.

Badiyanto. 2013. Buku Pintar Framework Yii. Penerbit : Mediakom Yogyakarta.

Bentuk dan Struktur Organisasi. http://fkip.unmul.ac.id/page/4/45/Bentuk_dan_Struktur_Organisasi_Mahasiswa. Diakses pada tanggal 4 April 2015 14.00 Wita.

Fahmi, H., Handoko & Dewi. 2010. Kajian Teknis tentang Pemungutan Suara secara Elektronik Teknologi Informasi dan Komunikasi, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi, Jakarta.

Fowler, M. 2005. UML Distilled Edisi 3 Panduan Singkat Bahasa Pemodelan Objek

Standar. Penerbit : Andi Yogyakarta. Jogiyanto. 2005. Analisis dan Desain Penerbit : Andi Yogya karta.

Kurniawan, I. 2012. Algoritma RSA. http://studyinformatics.blogspot.com/2012 /07/algoritma-rsa.html. Diakses pada tanggal 14 Agustus 2014 18:30 Wita

Nugroho, A W. 2011. Perancangan E-Voting Berbasis WEB (Studi Kasus Pemilihan Kepala Daerah Sukoharjo). Skripsi, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Nugroho, B. 2004. Database Relasional dengan MySQL. Yogyakarta: Andi.

Rokhman, A. 2011. Prospek dan Tantangan Penerapan e-Voting di Indonesia. Seminar Nasional Peran Negara dan Masyarakat dalam Pembangunan Demokrasi dan Masyarakat Madani di Indonesia Universitas Terbuka, Jakarta.

Saputro, H W. 2007. Definisi dan Pengertian Web Menurut Para Ahli. http://w ww.sambureki.com/definisi/definisi-dan-pengertian-web-menurut-para-ahli.html. Diakses pada tanggal 2 April 2015 13.30 Wita.

Sidik, B. 2006. Pemrograman Web Dengan PHP, Bandung : Informatika

Bandung.

Syafii, M. 2004. Membangun Aplikasi Berbasis PHP dan MySQL. Penerbit : Andi Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jim.v11i2.210

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Informatika Mulawarman : Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer

Editor Informatika Mulawarman Address:
ISSN 1858-4853 (Print) | ISSN 2597-4963 (Online)

Published by: Mulawarman University
Managed by : Informatika Department
Jalan Sambaliung No.9 Sempaja Selatan Samarinda Utara,
Kalimantan Timur 75117
 - Indonesia
E-mail: jim.unmul@gmail.com
OJS: http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM
Contact Person: Gubtha Mahendra Putra

 Creative Commons License

Informatika Mulawarman by http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Under the CC BY-SA license, authors and other users are able to reprint, distribute or use the material for commercial purposes so long as they give attribution to the journal Informatika Mulawarman and license the republished material under the same license.