Pengaruh Terapi Relaksasi Progresif Terhadap Stres Pada Remaja Penghuni Lembaga Pemasyarakatan

Ahmad Furqan

Abstract


Fenomena keterlibatan remaja dalam kasus hukum banyak dijumpai, bahkan mengakibatkan mereka dijebloskan dalam lembaga pemasyarakatan. Hidup dan tinggal di lembaga pemasyarakatan dapat menyebabkan kondisi tertekan secara fisiologis, psikologis, maupun perilaku, atau sering disebut stres. Penelitian eksperimen ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas pengaruh teknik relaksasi progresif untuk mengatasi stres pada remaja penghuni lembaga pemasyarakatan, dengan subjek berjumlah 20 orang remaja. Pengukuran stres menggunakan skala DASS dengan mengambil sub-skala ketiga saja. Hasil penelitian menunjukkan perbedaan stres kelompok eksperimen sebelum dan setelah diberikan perlakuan dengan nilai P = 0,003. Perbandingan post-test kelompok eksperimen dan kontrol dengan menggunakan gain score menunjukkan nilai P = 0,009, yang menandakan bahwa terdapat perbedaan nilai stres antara kelompok eksperimen yang diberikan teknik relaksasi progresif dibanding kelompok kontrol yang diberikan teknik placebo.

Full Text:

PDF

References


Adriansyah, M. A., & Rahmi, M. (2012). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Moralitas Remaja Awal. Psikostudia: Jurnal Psikologi, 1(1), 1-16.

Berry, E. (1998). Post‐traumatic stress disorder after subarachnoid haemorrhage. British Journal of Clinical Psychology, 37(3), 365-367.

Bureau of Justice. (2014). Tenage in Adult Prison. Dirilis di www.forbes.com

Cannon, W. B. 2015. Bodily changes in pain, hunger, fear, and rage: An Account of Recent Researches into the Function of Emotional Excitement. South Carolina: Bibliolife.

Chaplin, P. J. (2010). Dictionary of Pshychology. NYC: Random House Publishing Group.

Campbell, D. T., & Cook, T. D. (1979). Quasi-experimentation: Design & analysis issues for field settings. Chicago: Rand McNally College Publishing Company.

Dariyo, A. (1997). Hubungan antara percaya diri dengan kecemasan menghadapi kelahiran bayi pada wanita hamil pertama. Skripsi. tidak diterbitkan. Yogyakarta: Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada.

Domin, V. (2001). Relaxation-How Good Are You at Relaxing.

Goleman, D. (1986). Relaxation: surprising benefits detected. The New York Times, 23.

Handoyo, S. (2001). Stres pada Masyarakat Surabaya: Jurnal Instan media psikologitiga.

Lazarus, R. S., & Folkman, S. (1984). Stress, appraisal, and coping. Springer publishing company.

Miltenberger, R. G., Miller, B. G., & Zerger, H. M. (2015). Applied behavior analysis. In The Oxford Handbook of Cognitive and Behavioral Therapies (p. 79). Oxford University Press.

Moetrarsi, S. K. F. (2001). Relaksasi sebagai upaya mengurangi kecemasan menghadapi studi mahasiswa Akper Departemen Kesehatan Magelang (Doctoral dissertation, [Yogyakarta]: Universitas Gadjah Mada).

Prawitasari, J. E. (1988). Pengaruh Relaksasi terhadap Keluhan Fisik-Suatu Studi Eksperimental. Laporan Penelitian.

Rice, P. L. (2002). Stress and Health 2nd.ed. California: Wadsworth, Inc.

Robinson, L., Segal, R., Segal, J., Smith, M. (2011). Relaxation Techniques for Stress Relief. helpguide.org.

Sarafino, E. P., & Smith, T. W. (2014). Health psychology: Biopsychosocial interactions. John Wiley & Sons.

UTAMI, M. S., & Prawitasari, J. E. (1991). Efektifitas relaksasi dan terapi kognitif untuk mengurangi kecemasan berbicara di muka umum (Doctoral dissertation, Universitas Gadjah Mada).

Van Gemmert, A. W., & Van Galen, G. P. (1997). Stress, neuromotor noise, and human performance: A theoretical perspective. Journal of Experimental Psychology: Human Perception and Performance, 23(5), 1299.

Widhiarso, W. (2010). Aplikasi Analisis Kovarian dalam Psikologi Eksperimen. Manuskrip tidak dipublikasikan. Fakultas Psikologi UGM, Yogyakarta.

Wiramihardja, H. K. K. (2004). obesitas dan Penanggulangannya. Granada.

Zinbarg, R. E. (1994). Therapist's guide for the mastery of your anxiety and worry (MAW) program.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/psikoborneo.v4i2.3996

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Psikoborneo



 

Indexing by :

         

 

________________________________________

PSIKOBORNEO: Jurnal Ilmiah Psikologi Published by Faculty of Social and Political Siences, University of Mulawarman, Samarinda, East Kalimantan and This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 ________________________________________

PSIKOBORNEO: Jurnal Ilmiah Psikologi

Department of Psychology
Faculty of Social and Political Siences, University of Mulawarman
Jl. Muara Muntai Kampus Gn. Kelua Samarinda 75411
Phone: +62 813 35350368
E-Mail: psikoborneo@gmail.com / psikoborneo@fisip.unmul.ac.id