PEMBANGUNAN BERBASIS MASYARAKAT DESA KURANJI DALANG MELALUI PROGRAM BANK SAMPAH

Muhammad Aprian Jailani

Abstract


Permasalahan sampah kini telah menjadi isu yang penting dalam masalah lingkungan perkotaan. Timbulan sampah pun tidak akan berkurang atau habis, bahkan bisa saja terus bertambah seiring dengan pertumbuhan populasi manusia yang semakin tinggi dan kompleksnya aktivitas manusia.Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui Pembangunan Berbasis Masyarakat Melalui Program Bank Sampah di Desa Kuranji Dalang, Kecamatan Labu Api Kabupaten Lombok barat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pembangunan masyarakat melalui program bank sampah sejauh ini sudah berjalan dengan baik, tetap belum menunjukkan perubahan yang signifikan di lingkungan masyarakat. Dilihat dari kemandiriannya, nasabah bank sampah sudah cukup mandiri dalam memilah sampah. Tetapi untuk masyarakat yang bukan nasabah bank sampah masih belum mampu mengelola sampahnya dengan baik, masih ada yang buang sampah di kali, dan membakarnya di lingkungan rumah. Belum ada bantuan sarana prasarana dari pemerintah untuk menunjang kegiatan bank sampah. Dilihat dari segi ekonominya, masyarakat sudah cukup terbantu tetapi belum memberikan perubahan yang signifikan hal ini dikarenakan kurangnya partisipasi masyarakat untuk mengelola sampah di bank sampah dan melihat keuntungan dari segi ekonomi di bank sampah sangat sedikit  sehingga membuat mereka acuh tak acuh terhadap sampah.

Full Text:

PDF

References


Abdul, H., Yulianto, K., & Muhammad, S. (2022). STRATEGI PENGELOLAAN BANK SAMPAH di NTB (Studi Kasus Bank Sampah Bintang Sejahtera). 1(8), 763–770.

Anindyajati, P. R., & Miftahul, I. I. (2017). Peluang Penguatan Bank Sampah untuk Mengurangi Timbulan Sampah Perkotaan The Opportunities to Strengthen the Role of Bank Sampah to Reduce Municipal Waste. 2(3), 112–119.

Dailiati, S. (2021). Pembangunan Berbasis Masyarakat Di Kecamatan Kampar Kabupaten Kampar. 13(2), 108–114.

Eko, S. Y., Kismartini, & Syafrudin. (2015). Pengelolaan sampah berbasis masyarakat melalui bank sampah. 04, 83–94.

Erza, S. M., Zakarsyi, R. A., & Retna, H. (2022). PEMBANGUNAN BERBASIS MASYARAKAT DALAM UPAYA PENGEMBANGAN BANK SAMPAH KENCANA, KELURAHAN CANDIREJO, KECAMATAN UNGARAN BARAT, KABUPATEN SEMARANG.

Inggar, M. Y., Yeni, D., & Novi, L. R. (2022). Kajian Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat di Desa Gucialit, Kecamatan Gucialit, Kabupaten Lumajang. 3471(8).

Kusuma, A. H. (2022). PEMBERDAYAAN EKONOMI KREATIF MELALUI DAUR ULANG SAMPAH PLASTIK (STUDI KASUS BANK SAMPAH KELURAHAN PAJU PONOROGO). 14(1), 304–314.

Nurul, S., Rita, M., & Usman, I. S. (2022). Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Bank Sampah Di Kecamatan Jatiasih Kota Bekasi. 9–18.

Putra, W. T., & Ismaniar. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengelolaan Sampah di Bank Sampah. Jambura Journal of Community Empowerment, 1(2), 1–10. https://doi.org/10.37411/jjce.v1i2.569

Rahman. M. T. (2018). Bahan Ajar Pembangunan Berbasis Masyarakat. 1–15.

Rozak, A., Syariah, K. P., Syariah, F., Hukum, D. A. N., Syarif, U. I. N., & Jakarta, H. (2014). PERAN BANK SAMPAH WARGA PEDULI LINGKUNGAN ( WPL ) DALAM PEMBERDAYAAN PEREKONOMIAN.

Siagian, T. S., Sriyanto, D., & Rasyid, M. H. D. A. (2022). Pelatihan Manajemen Bank Sampah Guna Pelestarian Lingkungan dan Meningkatkan Nilai Ekonomis Masyarakat Di Kecamatan Namorambe Kabupaten Deli Serdang. 02(02), 99–107.

Trio, S., Nurpeni, Astuti, W., Harsini, Roserdevi, N. S., Eka, & Sulaiman, Z. (2022). PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM COMMUNITY PARTICIPATION IN. 13(3), 246–251.

Yuliana, I., & Wijayanti, Y. (2019). Partisipasi Masyarakat pada Program Bank Sampah. HIGEIA Journal of Public Health Research and Development, 3(4), 545–555. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/higeiahttps://doi.org/10.15294/higeia/v3i4/30681

Yuni, P., & Mardwi, R. (2012). Kajian Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat dengan Konsep 3R ( Reduce , Reuse , Recycle ) di Kelurahan Larangan Kota Cirebon. 8(4), 349–359.

Zairinayati. (2020). Pengelolaan Sampah Bernilai Ekonomi Berbasis Masyarakat. 8(2), 132–141.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jp.v12i1.13087

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Paradigma (JP)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Jurnal Paradigma (JP)
pISSN: 2252-4266 - eISSN: 2615-3394

Organized and Published by Magister Administrasi Publik - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Mulawarman
W : http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JParadigma/
E  : jurnal.paradigma@unmul.ac.id 

Creative Commons License
Jurnal Paradigma (JP) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License