Modifikasi Metode Base64 Menggunakan Caesar Cipher dan Kunci Rahasia

Ripto Sudiyarno

Abstract


Seiring  perkembangan teknologi yang sangat pesat, keamanan pesan merupakan hal yang sangat penting sekali dalam menjaga sebuah kerahasiaan terutama pada pesan yang dianggap sensitif agar tidak mudah dibaca oleh pihak yang memiliki kewenangan, agar mencegah adanya kebocoran pesan sensitive ini dilakukan langkah enkripsi dengan kunci rahasia sehingga pesan tidak dapat dibaca sebelum dibuka kembali menggunakan kunci sebelumnya yang diberikan. Pada penelitian ini melakukan enkripsi pesan menggunakan modifikasi terhadap  algoritma Base64. Algoritma base64 merupakan algoritma dengan format ASCII untuk encoding dan decoding yang didasarkan pada 64 bit bilangan dasar. Hasil dari  penelitian ini dapat membuktikan bahwa modifikasi terhadap algoritma base64 dapat menyandikan pesan dengan cepat serta dapat merubah kembali kebentuk semula tanpa merubah keaslian pesan yang input sebelumnya.

Keywords


Algoritma base64; Caesar Cipher; Kriptografi; Modifikasi

Full Text:

PDF

References


M. F. Arif, “Implementasi Enkripsi URL Pada Website Menggunakan Metode Base64 Dan Rotation13,” J. SPIRIT, vol. 12, no. 1, 2020.

I. Afrianto and N. Taliasih, “Sistem Keamanan Basis Data Klien PT Infokes Menggunakan Kriptografi Kombinasi RC4 Dan Base64,” J. Nas. Teknol. dan Sist. Inf., vol. 6, no. 1, pp. 9–18, 2020.

A. Azlin, F. Musadat, and J. Nur, “Aplikasi Kriptografi Keamanan Data Menggunakan Algoritma Base64,” J. Inform., vol. 7, no. 2, 2018.

M. Z. Zuhri, “Implementasi Algoritma Rot13 Dan Elgamal Untuk Enkripsi Dan Dekripsi Pesan Rahasia,” Univ. Nusant. Pgri Kediri, 2018.

F. Alfiah, R. Sudarji, and D. T. Al Fatah, “Aplikasi Kriptografi Dengan Menggunakan Algoritma Elgamal Berbasis Java Desktop Pada Pt. Wahana Indo Trada Nissan Jatake,” ADI Bisnis Digit. Interdisiplin J., vol. 1, no. 1, pp. 22–34, 2020.

M. Mesran and S. D. Nasution, “Peningkatan Keamanan Kriptografi Caesar Cipher dengan Menerapkan Algoritma Kompresi Stout Codes,” J. RESTI (Rekayasa Sist. Dan Teknol. Informasi), vol. 4, no. 6, pp. 1209–1215, 2020.

A. S. Manullang, R. Puspasari, and W. Verina, “Penyandian Database Menggunakan Metode Base64 Dan Rot13,” J. Mhs. Fak. Tek. dan Ilmu Komput., vol. 1, no. 1, pp. 283–292, 2020.

R. Aulia, A. Zakir, and D. A. Purwanto, “Penerapan Kombinasi Algoritma Base64 Dan Rot47 Untuk Enkripsi Database Pasien Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem,” InfoTekJar J. Nas. Inform. dan Teknol. Jar., vol. 2, no. 2, pp. 146–151, 2018.

D. Ariyus, Pengantar ilmu kriptografi: teori analisis & implementasi. Penerbit Andi, 2008.

N. Hayati, M. A. Budiman, and A. Sharif, “Implementasi Algoritma RC4A dan MD5 untuk menjamin Confidentiality dan integrity pada file teks,” SinkrOn, vol. 1, no. 2, 2017.

W. I. A. Ray, “Implementasi Metode MD5 Untuk Autentikasi Hasil Scan Citra Ijazah,” Pelita Inform. Inf. dan Inform., vol. 9, no. 3, pp. 149–154, 2021.

S. U. Lubis, “Implementasi Metode MD5 Untuk Mendeteksi Orisinalitas File Audio,” KOMIK (Konferensi Nas. Teknol. Inf. dan Komputer), vol. 3, no. 1, 2019.

D. Nurani, “Perancangan Aplikasi Email Menggunakan Algoritma Caesar CIPHER dan Base64,” JISKA (Jurnal Inform. Sunan Kalijaga), vol. 2, no. 3, pp. 175–180, 2018.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jurti.v5i1.4271

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Rekayasa Teknologi Informasi (JURTI)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Alamat Redaksi : 
Program Studi Informatika
Fakultas Teknik 
Jl. Sambaliung No. 9 Kampus Gunung Kelua Samarinda 75119 - Kalimantan Timur
e-mail : jurti.unmul@fkti.unmul.ac.id
Url : http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/INF
Contact Person : Medi Taruk [081543438301]

 Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

StatCounter - Free Web Tracker and Counter