Sistem Informasi Geografis Tempat Olahraga Di Kota Samarinda Berbasis Web

Sudirman Sudirman, Yulianto Yulianto, Eny Maria, Husmul Beze

Abstract


Informasi tentang fasilitas olahraga seperti titik tempat olahraga yang ada belum tersedia, padahal banyak tempat-tempat olahraga di Kota Samarinda saat ini, seperti lapangan sepakbola Gor Segiri (Stadion Gor Segiri), lapangan sepakbola Sempaja (Stadion Sempaja), lapangan sepakbola Gerilya dan masih banyak lagi, dan untuk tempat Fitness (kebugaran) juga banyak tersebar seperti Rai Fitness, Fitness Solution dan masih banyak lainnya. Belum lagi mencakup wilayah di Samarinda yang terbagi menjadi beberapa kecamatan. Sering kali membuat kesulitan bagi masyarakat Samarinda dan para pendatang yang ingin menggunakan tempat olahraga tersebut karena belum mengerti keadaan geografis di Kota Samarinda. Sistem Informasi Geografis adalah sistem informasi yang digunakan untuk memasukkan, menyimpan, memanggil kembali, mengolah, menganalisis dan menghasilkan data bereferensi geografis atau data geospasial, untuk mendukung pengambilan keputusan dalam perencanaan dan pengelolaan penggunaan lahan, sumber daya alam, lingkungan, transportasi, fasilitas kota, dan pelayanan umum lainnya. Data yang digunakan adalah data yang ambil dengan cara pengumpulan data peta wilayah kota Samarinda menggunakan Google Maps API, wawancara, pengumpulan data titik koordinat serta beberapa data penunjang lainnya. Dari penelitian ini akan dibangun sebuah web sistem informasi geografis tempat olahraga di kota Samarinda berbasis web menggunakan Google Maps API yang memberikan kemudahan kepada pengguna web.


Keywords


Sistem Informasi Geografis; Tempat Olah Raga; Samarinda

Full Text:

PDF

References


Harmanta, Ashadi, and L. Hakim, “Penerapan Konsep Metafora Pada Desain Bangunan Sport Club,” Arsitektur Purwarupa, vol. 3, no. 1, 2019.

J. J. Koko Mukti Wibowo, Indra Kanedi, “Sistem Informasi Geografis (Sig) Menentukan Lokasi Pertambangan Batu Bara Di Provinsi Bengkulu Berbasis Website,” Jurnal Media Infotama, vol. 11, no. 1, 2021.

H. Beze, K. kunci, T. Hutan, H. Kota, K. Hijau, and S. Seberang, “Pengembangan SIG Berbasis Web Pada Tutupan Hutan Kota Studi Kasus Kecematan Samarinda Seberang dan Palaran,” 2016.

H. Beze, Hamka, Yulianto, E. Nurmarini, and H. D. Salusu, “Implementasi SIG Untuk Monitoring Kesehatan Lingkungan Studi Kasus Kelurahan Harapan Baru,” Buletin Poltanesa, vol. 22, no. 1, 2021, doi: 10.51967/tanesa.v22i1.464.

H. Beze, “Rancang Bangun Tanggap Darurat Bencana Berbasis Sistem Informasi Geografis (SIG),” Buletin Loupe, vol. 16, no. 02, 2020, doi: 10.51967/buletinloupe.v16i02.243.

Y. R. Nur Rizky, A. Nugraha, and A. Wijaya, “Aplikasi Sistem Informasi Geografis Berbasis Web Untuk Persebaran Sekolah Menengah Atas (Studi Kasus : Kota Semarang),” Jurnal Geodesi Undip, vol. 4, no. 1, 2015.

S. Maharani, “Sistem Informasi Geografis Pemetaan Masjid di Samarinda Berbasis Web,” Jurnal Informatika, vol. 11, no. 1, 2017, doi: 10.26555/jifo.v11i1.a5205.

C. Chang, J. Andreanus, W. Chan, and I. Verdian, “Aplikasi Sistem Informasi Geografis Berbasis Web Pemetaan Lokasi Tempat Makan Vegetarian di Kota Batam,” Jurnal Telematika, vol. 13, no.

, 2019.

W. Firmansyah, E. Budiman, and P. Pohny, “Sistem Informasi Geografis Pasar Malam Kota Samarinda Berbasis Mobile,” Jurnal Rekayasa Teknologi Informasi (JURTI), vol. 3, no. 1, 2019,

doi: 10.30872/jurti.v3i1.2464.

R. Risdianto, G. I. Marthasari, and W. Suharso, “Sistem Informasi Geografis Berbasis Web Untuk Pemetaan Lokasi Pelatihan Sepakbola Di Kota Malang Menggunakan ArcGIS,” Jurnal Repositor, vol. 2, no. 6, 2020, doi: 10.22219/repositor.v2i6.336.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jurti.v5i2.7998

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Rekayasa Teknologi Informasi (JURTI)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Alamat Redaksi : 
Program Studi Informatika
Fakultas Teknik 
Jl. Sambaliung No. 9 Kampus Gunung Kelua Samarinda 75119 - Kalimantan Timur
e-mail : jurti.unmul@fkti.unmul.ac.id
Url : http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/INF
Contact Person : Medi Taruk [081543438301]

 Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

StatCounter - Free Web Tracker and Counter