KINERJA JARINGAN INTERNET SERVICE PROVIDER (ISP) PADA APLIKASI MULTIMEDIA STREAMING DI KOTA SAMARINDA

Andri Chandra Purnama, Edy Budiman, Pohny pohny

Abstract


Dalam menggunakan Internet Service Provider, masyarakat terkadang tidak mengetahui apakah provider yang digunakan sudah sesuai dengan kebutuhan dalam mengakses multimedia streaming ditempat mereka tinggal, masyarakat hanya melihat dari iklan yang diberikan oleh pihak layanan provider bahwa koneksi internet yang diberikan lebih stabil. Sehingga dibutuhkannya performansi kinerja jaringan internet, agar masyarakat  mengetahui bahwa layanan kinerja jaringan ISP ditempat mereka tinggal belum stabil. Oleh karena itu, dalam penelitian ini dilakukan analisis kinerja jaringan ISP pada multimedia streaming di Kota Samarinda dengan menggunakan alat bantu software berbasis mobile yang berstandar LIRNEasia. Hasil dari analisis pengukuran kinerja jaringan ISP pada multimedia streaming akan membantu masyarakat mengetahui dimana saja lokasi yang stabil dalam hal multimedia streaming khususnya di Kota Samarinda.

Keywords


Internet Service Provider (ISP), Multimedia Streaming, LIRNEasia.

Full Text:

PDF

References


Sartika. 2013, Analisis Quality of Service (Qos) Pengukuran Jaringan Seluler (Studi Kasus: Kecamatan Samarinda Ulu, Kota Samarinda)”. Vol. 13, No.1, Jurnal Informatika.

Efrata Ginting, Haeruddin, Masna Wati. 2016. Analisis Kecepatan Akses Paket Provider Internet 3G dalam Jaringan Teknologi. Prosiding 1st SAKTI.

Orita Dwi Purbiyanti, Maria Y Aryati W, Abdah Muthiah Rahmania. 2013, Kinerja Jaringan HSDPA Pada Aplikasi Multimedia Streaming”. Universitas Gunadarma.". Jurnal Informatika. Vol. 4, No.3, Jurnal Informatika.

Fanny Nurindra Permana, Achmad Affandi, dan Djoko Suprajitno Rahardjo. 2012, Analisa Kinerja MPEG-4 Video Streaming Pada Jaringan HSDP”. Insitut Teknologi Sepuluh Nopember. Vol. 11, No.1, Jurnal Informatika.

Payung, Marthen Tandi Buak. 2015, Analisis Quality of Service (Qos) Pengukuran Jaringan Seluler (Studi Kasus: Kecamatan Sungai Pinang, Kota Samarinda)”. Universitas Mulawarman. Vol. 5, No.1, Jurnal Informatika.

Research, Tim Joint. 2016, Standar Kualitas Layanan Data Pada Jaringan Bergerak Seluler (Mobile Data)”, Badan Litbang SDM, KEMKOMINFO. E-journal Teknik Informatika.

LIRNEasia. 2014, Methodology: Fixed Broadband Quality Of Service (Qos) Testing." Vol. 6, No.2, E-journal Teknik Informatika.

Bryan Yonathan, Yoanes Bandung, Armein Z.R. Langi. 2011, Analisis Kualitas Layanan (QOS) Audio-Video Layanan Kelas Virtual Di Jaringan Digital Learning Pedesaan”. Insitut Teknologi Bandung. E-journal Teknik Informatika.

Devi Fitriani, Rendy Munadi, Ratna Mayasari. 2013, Implementasi Dan Analisis Performansi Jaringan Multicast VPLS (Virtual Private LAN Service) Untuk Layanan Video Streaming". Universitas Telkom. E-journal Teknik Informatika.

Suhendra, Made. 2003, Analisa Performansi Live Streaming Dengan Menggunakan Jaringan HSDPA”. Insitut Teknologi Sepuluh Nopember." E-journal Teknik Informatika.

Edy Budiman, Ummul Hairah. 2017, Network Performance Analysis and Evaluation of Mobile Learning. Vol. 15, No.1, E-journal Teknik Informatika.

Taruk, M., Ashari, A. (2016). Analisis Throughput Varian TCP Pada Model Jaringan WiMAX, Vol. 10, 115-124, IJCCS. DOI:https://doi.org/10.22146/ijccs.15529


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Prosiding Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi (SAKTI)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.