SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN RUMAH TINGGAL DI PERUMAHAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) (STUDI KASUS : KOTA SAMARINDA)

Tomy Reza Adianto, Zainal Arifin, Dyna Marisa Khairina

Abstract


Tingginya permintaan konsumen dalam memiliki rumah atau hunian khususnya di kota Samarinda membuat konsumen harus teliti dalam memilih rumah yang sesuai dengan kriteria-kriteria yang diinginkan. Menyadari itu semua akhir-akhir ini banyak developer menawarkan berbagai alternative rumah dari mulai harga, lokasi, desain, maupun cara pembayaran. Perkembangan di lapangan menunjukkan bahwa konsumen dalam memilih perumahan ada empat aspek setidaknya yang dijadikan sebagai bahan pertimbangan yaitu: harga, luas tanah, waktu tempuh kepusat kota dan akses menuju perumahan. Penelitian ini menghasilkan aplikasi berbasis website guna membantu konsumen memilih perumahan yang dinginkan dengan menggunakan metode SAW. Metode Simple Additive Weighting  (SAW) merupakan salah satu metode untuk penyelesaian masalah multi-attribute decision making. Konsep dasar metode SAW adalah mencari penjumlahan terbobot dengan rating kinerja pada setiap alternatif pada semua atribut.


Full Text:

PDF

References


Aji, S. 2016. “Penentuan Calon Ruang Terbuka Hijau Kota Pada Kawasan Padat Penduduk Menggunakan metode SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING”.

Akmam, Budi. Sistem Pendukung Keputusan Dalam Investasi Mobil Berat dan Mobil Angkut Barang Dengan Metode CSF (Critical Succes Factor) dan AHP (Analitycal Hierarchy Process) (Studi Kasus :PT. Moga Hasta Karya).Pekanbaru : Tugas Akhir Teknik Informatika UIN Suska, 2006.

Dagdeviren, Metin. ”Weapon Selection Using the AHP and TOPSIS Methods Under Fuzzy Environment”, 2008.

Daihan, Dadan Umar, ”Komputerisasi Pengambilan Keputusan Berbasis Komputer”, hal 98-124, Jakarta : PT. Elex Media Komputindo, 2001.

Himmah, Faiqotul, Udisubakti Ciptomulyono. ”Implementasi metode AHP TOPSIS dalam perangkingan Prioritas Pengerjaan Order dan Penentuan Lintasan Kritis dengan Fuzzy Pert,” Teknik Industri. , ITS, 2007

HM, Jogiyanto. “Analisis dan Desain sistem Informasi”. Yogyakarta:ANDI. 2008

Josowidagdo, Lanjono. ”Metode TOPSIS sebagai Penentu Prioritas Alternatif Keputusan Program Transportasi”, 1 April 2003.

Kadir, A. Konsep dan Tuntunan Praktis Basis Data, (Yogyakarta: Penerbit ANDI), hal. 18-20. 1999

Kardi Teknomo, Hendro Siswanto, Sebastianus Ari Yudhanto. Penggunaan Metode Analytic Hierarchy Process Dalam Menganalisa Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Moda ke Kampus, Jakarta, 1999.

Kesumadewi, Sri. ”Fuzzy Multi-Attribute Decision Making”, Yogyakarta : Graha Ilmu, 2006.

Lematara, J. ”Rancang Bangun Sistem Pengolahan Administrasi Berbasis Web pada Kemahasiswaan STIKOM Surabaya,”, Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer Surabaya, 2006.

Pressman, S. Roger.”Software Engineering”. McGrow-Hill, 2005.

Rhardjo, Jani, I nyoman Sutapa. “ Aplikasi fuzzy Analytical Hierarchy Process Dalam Seleksi Karyawan. surabaya, Tesis Jurusan Teknik Industri ITS, 2006

Saaty, T. L, The Analytic Hierarchy Process, New York : McGraw- Hill, 1980.

Saaty, T. L, Pengambilan Keputusan Bagi Para Pemimpin, Proses Hirarki Analitik untuk Pengambilan Keputusan dalam Situasi yang Kompleks. Pustaka BinamaPressindo, 1993

Shih,Hsu Shih, Huan Jyh Shyur, E.Stanley Lee, ”An Extension of TOPSIS for Group Decision Making,” Taiwan, 2007.

Tri, S. 2012. “Sistem Pemilihan Perumahan Dengan Metode Kombinasi Fuzzy C-Means Clustering dan Simple Addtive Weighting, Studi Kasus di Wilayah Semarang”

Hamdani, H Haviluddin, MS Abdillah. 2011. Sistem Pendukung Keputusan Pembelian Notebook Menggunakan Logika Fuzzy Tahani Jurnal Informatika Mulawarman 6 (3), 98-104


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Prosiding Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi (SAKTI)