Stres Akademik Mahasiswa dalam Melaksanakan Kuliah Daring Selama Masa Pandemi Covid 19

Hairani Lubis, Ayunda Ramadhani, Miranti Rasyid

Abstract


Terjadinya pandemic covid19 telah membuat banyak perubahan pada sektor pendidikan yang beralih menjadi pembelajaran daring. Perubahan sistem memicu munculnya stress akademik pada mahasiswa yang akan berdampak pada prestasi belajarnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat stres akademik yang dialami mahasiswa selama melaksanakan kuliah daring. Metode penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif dengan rancangan deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa mengalami stress akademik terbanyak pada kategori sedang yaitu 80 mahasiswa (39,2%). Stress akademik kategori tinggi sebanyak sebanyak 55 orang (27%), kategori rendah sebanyak 48 orang (21%), kategori sangat tinggi sebanyak 14 orang (6,9%), dan kategori sangat rendah sebanyak 11 orang (5,4%). Artinya mahasiswa merasakan tekanan yang cukup berat selama melaksanakan pembelajaran daring di masa pandemic Covid19.

Keywords


Stres akademik, Kuliah Daring, Pandemi Covid-19

Full Text:

PDF

References


Affum-osei, E., Adom, E. A., Barnie, J., & Forkuoh, S. K. (2014). Achievement motivation, academic self-concept and academic achievement among high school students. European Journal of Research and Reflection in Educational Sciences.

Agustiningsih, N. (2019). Gambaran Stress Akademik dan Strategi Koping Pada Mahasiswa Keperawatan. Jurnal Ners Dan Kebidanan (Journal of Ners and Midwifery). https://doi.org/10.26699/jnk.v6i2.art.p241-250

Arikunto, S. (2010). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Aryani, F. (2016). Stres Belajar : Suatu Pendekatan dan Intervensi Konseling. Makassar : Edukasi Mitra Grafika.

Attiya, M., A. Al-Kamil, E., & Sharif, S. (2007). STRESS AND COPING STRATEGIES AMONG MEDICAL STUDENTS IN BASRAH. The Medical Journal of Basrah University. https://doi.org/10.33762/mjbu.2007.48262

Desmita. (2010). Psikologi Perkembangan.

Gadzella, B. M., & Masten, W. G. (2005). an Analysis of the Categories in the Student-Life Stress Inventory. American Journal of Psychological Research.

Hasanah, U., Ludiana, Immawati, & PH, L. (2020). Gambaran Psikologis Mahasiswa Dalam Proses Pembelajaran Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Keperawatan Jiwa.

Kemkes. (2020). Tentang novel coronavirus. www.kemkes.go.id

Kountul, Y. P., Kolibu, F. K., & Korompis, G. E. C. (2018). Hubungan Jenis Kelamin dan Pengaruh Teman Sebaya dengan Tingkat Stres Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi Manado. Kesmas.

Lubis, N. L. (2009). Depresi Tinjauan Psikologis. Jakarta: Kencana Prenada media Group.

Merdeka. (2020). Jumlah korban virus corona di Indonesia. Artikel Online. https://www.merdeka.com/peristiwa/data-terkini-jumlah-korban-virus-corona-di-indonesia.html

Mustofa, B. (2019). Psikologi pendidikan. Yogyakarta: Parama Ilmu.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian dan Pengembangan (Research and Development). Bandung: Alfabeta.

Suwartika, I., Nurdin, A., & Ruhmadi, E. (2014). Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Tingkat Stress Akademik Mahasiswa Reguler Program Studi D Iii Keperawatan Cirebon Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya. The Soedirman Journal of Nursing).

Thawabieh, A. M., & Qaisy, L. M. (2012). Assessing Stress Among University Students. American International Journal of Contemporary Research.

Wilder-Smith, A., & Freedman, D. O. (2020). Isolation, quarantine, social distancing and community containment: Pivotal role for old-style public health measures in the novel coronavirus (2019-nCoV) outbreak. In Journal of Travel Medicine. https://doi.org/10.1093/jtm/taaa020

Wolf, L., Silander, O. K., & van Nimwegen, E. (2015). Expression noise facilitates the evolution of gene regulation. ELife. https://doi.org/10.7554/eLife.05856

Wulandari, F., Hadiati, T., & Sarjana, W. (2017). HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES DENGAN TINGKAT INSOMNIA MAHASISWA/I ANGKATAN 2012/2013 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO. Jurnal Kedokteran Diponegoro.

Yuliana, Y. (2020). Corona virus diseases (Covid-19): Sebuah tinjauan literatur. Wellness And Healthy Magazine. https://doi.org/10.30604/well.95212020




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/psikostudia.v10i1.5454

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Psikostudia : Jurnal Psikologi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Indexing by :

         

_________________________________________

PSIKOSTUDIA: Jurnal Psikologi Published by Faculty of Social and Political Siences, University of Mulawarman, Samarinda, East Kalimantan and This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 _________________________________________

PSIKOSTUDIA: Jurnal Psikologi

Department of Psychology
Faculty of Social and Political Siences, University of Mulawarman
Jl. Muara Muntai Kampus Gn. Kelua Samarinda 75411
Phone: +62 813 35350368
E-Mail: psikostudia@fisip.unmul.ac.id