Sistem Informasi Evaluasi Akademik Mahasiswa (Studi Kasus Program Studi Ilmu Komputer Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Mulawarman)

Alfadita Shany, Dyna Marisa Khairina, Septya Maharani

Abstract


Perkembangan ilmu pengetahuan di segala bidang dalam era globalisasi saat ini begitu pesat, terutama dalam bidang IT yang semakin maju seiring dengan kebutuhan pemakai untuk dapat mendukung atau mempermudah setiap kegiatan yang dilakukan di dalambidang perkuliahan pada saat ini, terutama dalam setiap proses pemantauan status mahasiswa. Status mahasiswa bisa menjadi salah satu hal terpenting untuk membantu mengontrol tahapan capaian mahasiswa. Penelitian dengan judul Sistem Informasi Data Mahasiswa di Program Studi Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Mulawarman ini bertujuan untuk membantu mengawasi kemajuan dan perkembangan kegiatan perkuliahan mahasiswa yang belum terkomputerisasi. Pengembangan aplikasi dilakukan dengan menggunakan bahasa pemprograman VB.Net dan metode Waterfall. Dari hasil implementasi aplikasi dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini memberikan manfaat untuk membantu program studi untuk mengambil keputusan atau tindakan yang akan diberikan kepada mahasiswa melalui outputyang akan dihasilkan oleh penelitian ini.


Keywords


Waterfall; Mahasiswa; Sistem; Informasi;

Full Text:

PDF

References


Booch, Grady. 1999. Visual Modeling with Rational Rose 2000 and UML. Boston: Addison-Wesley Professional.

Gaol, Jimmy L. 2008. Sistem Informasi Manajemen Pemahaman dan Aplikasi. Jakarta: Grasindo.

Hermawan, Julius. 2004. Analisa Desain dan Pemrograman Berorientasi Obyek dengan UML dan Visual Basic.Net. Yogyakarta: Andi Offset.

Jogiyanto. 2001. Analisis dan Desain Sistem Informasi: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: Andi Offset.

Jogiyanto. 2005. Sistem Tekhnologi Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.

Jogiyanto. 2008. Metodologi Penelitian Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.

Kresnha. (2010). Pengertian Crystal Report dan Kelebihannya. [Online]. Tersedia: http://equilina.blogspot.com/2010/12/pengertian-crystal-report-dan.html. [2 Juni 2014].

Leitch, Robert A. and Davis, K. Roscoe. 1983. Accounting Informations Systems. New Jersey: Prentice-Hall.

Leong, Marlon. 2004. Pemrograman Dasar Visual Basic. NET. Yogyakarta: Andi Offset.

Marlinda, L. 2004. Sistem Basis Data. Yogyakarta: Andi Offset.

Mcleod. 2001. Sistem Informasi Edisi 7 Jilid 2. Jakarta: Prenhallindo.

Mulyanto, Agus. 2009. Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: Pustaka

Pelajar.

Nailburg and Maksimchuk. 2001. UML for Database Design. Boston: Addison-Wesley Professional.

Presman, Roger S. 1992. Software Enginering a Practioner’s Aproach. New York: McGraw-Hill Companies Inc.

Sholiq. 2006. Pemodelan Sistem Informasi Berorientasi Objek dengan UML.Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sutarman. 2009. Buku Pengantar Teknologi Informasi. Jakarta : Bumi Aksara.

Syafi’i, M. 2004. Membangun Aplikasi Berbasis PHP dan MySQL. Yogyakarta: Andi Offset.

Witarto. 2004. Memahami Sistem Informasi. Bandung: Informatika.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jim.v11i1.201

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Informatika Mulawarman : Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer

Editor Informatika Mulawarman Address:
ISSN 1858-4853 (Print) | ISSN 2597-4963 (Online)

Published by: Mulawarman University
Managed by : Informatika Department
Jalan Sambaliung No.9 Sempaja Selatan Samarinda Utara,
Kalimantan Timur 75117
 - Indonesia
E-mail: jim.unmul@gmail.com
OJS: http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM
Contact Person: Gubtha Mahendra Putra

 Creative Commons License

Informatika Mulawarman by http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Under the CC BY-SA license, authors and other users are able to reprint, distribute or use the material for commercial purposes so long as they give attribution to the journal Informatika Mulawarman and license the republished material under the same license.