Pemanfaatan Open Source Software (OSS) Dilingkungan Universitas Mulawarman

Haviluddin Haviluddin

Abstract


Perkembangan pemanfaatan software berbasis open source telah menjadi perhatian Pemerintah Pusat, diwujudkan dengan diterbitkannya Surat Edaran dari Departemen Komunikasi dan Informasi R.I dan juga diperkuat oleh SE Kementerian Negara Pendayagunaan Aparatur Negara R.I yang menginstruksikan penggunaan software legal (non-proprietary) oleh Instansi Pemerintah Pusat dan Daerah. Tujuan baik ini adalah untuk membuat kenyamanan dan keabsahan aspek legalitas pemakainya. Tidak terlepas Universitas Mulawarman sebagai pencetak SDM juga berperan aktif dalam mensukseskan program Pemerintah ini dengan mensosialisasikan penggunaan Open Source (OS) melalui lembaga UPT. Distance Learning, divisi POSS (Pusat Pendayagunaan Open Source Software) yang diberi kepercayaan sebagai motor penggerak pemanfaatan Open Source (OS) dilingkungan Universitas Mulawarman. Tulisan ini digunakan untuk melihat perkembangan pemanfaatan Open Source Software (OSS) dilingkungan Universitas Mulawarman dalam rangka menyikapi kebijakan pemerintah pusat dan kebijakan Universitas Mulawarman itu sendiri.


Full Text:

PDF

References


Dyson, Esther, 1998, The Open Source Revolution, Release 1.0, November 1998, Raymond, Eric S., 1997, The Cathedral and Bazaar, per November 2001: http://www.tuxedo.org/~esr/writings/cathedral-bazaar/

Kardiana, I. Nyoman, 2009. Meningkatkan Kepedulian Masyarakat Untuk

Penggunaan Open Source Software (OSS). Kumpulan Naskah Lomba Penulisan Open Source Software 2009. Menristek 2009.

Raymond, Eric S., 1998, The Halloween Documents, per November 2001:

http://www.opensource.org/hallowen/.

Raymond, Eric S., 2000, Frequently Asked Questions about Open Source, per November 2001: http://www.opensource.org/advocacy/faq.html.

Samik-Ibrahim, Rahmat M., 2000, Perintisan Linux di Indonesia, per November 2001: http://rms46.vlsm.org/00-14.html.




DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jim.v5i1.15

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Informatika Mulawarman (JIM)

Editor Informatika Mulawarman Address:
ISSN 1858-4853 (Print) | ISSN 2597-4963 (Online)

Published by: Mulawarman University
Managed by : Informatika Department
Jalan Sambaliung No.9 Sempaja Selatan Samarinda Utara,
Kalimantan Timur 75117
 - Indonesia
E-mail: jim.unmul@gmail.com
OJS: http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM
Contact Person: Gubtha Mahendra Putra

 Creative Commons License

Informatika Mulawarman by http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Under the CC BY-SA license, authors and other users are able to reprint, distribute or use the material for commercial purposes so long as they give attribution to the journal Informatika Mulawarman and license the republished material under the same license.